Cara Edit Anime Style Di Lightroom Bisa Kamu Temukan Disini
Posted by: Admin

Cara Edit Anime Style di Lightroom Bisa Kamu Temukan Disini.
Untuk kamu yang suka mengedit anime style di lightroom sekarang bisa gunakan rumus lightroom berikut ini.
Rumus lightroom anime style ini cukup unik dan menarik untuk kamu gunakan, dan pembuatan rumus lightroom anime style ini sangat mudah untuk diikuti. Sebelumnya, saya sudah membagikan cara edit blue tone lightroom mobile.
Rumus anime style memang sangat menarik untuk kamu coba. Efek yang dihasilkan pun sangat cocok untuk foto dengan tema apapun. Saya rasa kamu harus mencoba preset anime style yang akan saya buat nanti.
Berikut penggunaan preset anime style yang akan saya bagikan.
Saya usahakan pembuatan rumus lightroom anime style ini dibuat semudah mungkin agar kamu bisa mengikuti dengan lancar. Saya rasa untuk rumus anime style ini akan sangat mudah untuk diikuti karena tidak menggunakan fitur CURVE.
Rumus lightroom anime style ini bisa kamu atur kembali settigannya sesuai keadaan foto agar efek yang dihasilkan bisa lebih sesuai dan menyatu dengan keadaan foto. Selain preset anime style yang akan saya buat ini, saya juga sudah membagikan beberapa rumus lightroom keren lainnya yang bisa kamu coba.
Bagi kamu yang memiliki banyak stok foto dan belum sempat diedit, saya sarankan gunakan preset anime style ini agar fotonya semakin menarik untuk dilihat.
Cara Edit Anime Style Lightroom Mobile
Sebelum mengikuti cara edit anime style lightroomnya, pastikan dahulu bahan foto yang kamu gunakan untuk pengeditan. Bahan foto yang kamu gunakan dalam pengeditan biasanya memiliki warna yang berbeda, nanti efek yang dihasilkan pun pastinya berbeda. Dan tenang pembuatan rumus lightroom ini sangat mudah kok.
Siapkan terlebih dahulu bahan foto yang ingin kamu edit, pastikan foto tersebut sesuai dengan preset yang ingin kamu buat.
Rumus Lightroom Anime Style
Masuk ke dalam aplikasi lightroom mobile, foto yang kamu gunakan harus memilliki resolusi yang tinggi.
Menu Light
- Exposure : 0.00EV
- Contrast : -55
- Highlights : 0
- Shadows : -15
- Whites : -100
- Blacks : 100
Menu Color
- Temp : 0
- Tint : 10
- Vibrance : 0
- Saturation : 30
Menu Mix
Color | Hue | Saturation | Luminance |
Red | 0 | 5 | 15 |
Orange | 0 | 15 | 15 |
Green | 0 | 10 | 15 |
Aqua | 0 | -30 | |
Blue | -25 | -50 | 0 |
Purple | 3 |
Menu Effect
- Texture : -45
- Clarity : 10
- Dehaze : -5
- Vignatte : 0
Menu Split Tone
Hue | Saturation | |
Highlights | 289 | 3 |
Shadows | 281 | 5 |
Penjelasan :
Cara edit anime style lightroom ini saya bagikan untuk mempermudah kamu ketika membuat preset lightroom anime style. Settingan rumus lightroom anime style ini bisa kamu atur kembali sesuai dengan keadaan fotonya agar efek yang dihasilkan maksimal.
Kreativitas ketika membuat preset lightroom memang diperlukan agar efek yang dihasilkan bisa menarik untuk dilihat. Semakin sering membuat preset lightroom, secara tidak langsung kemampuan menggunakan aplikasi lightroom semakin meningkat.
Sebelum Menggunakan Preset Lightroom Anime Style


Sebelum cara edit anime style lightroom ini berakhir, saya tekankan kembali bahwa setiap foto yang kalian gunakan dalam pengeditan memiliki warna bawaan yang berbeda–beda. Jika efek foto yang dihasilkan kurang memuaskan, kamu hanya perlu mengatur kembali settingan lightroomnya, tidak usah semua hanya bagian tertentu saja yang menurut kamu kurang pas.
Penutup
Itulah ulasan mengenai cara edit anime style lightroom mobile yang bisa kalian ikuti. Apakah pembahasan mengenai cara edit anime style di lightroom cukup membantu? Terima Kasih dan Semoga artikel ini bisa bermanfaat!.